Cara Membuat Recent Comment di Blog

0
Recent Comment adalah Komentar Terakhir yang ada di blog kita, baik komentar dari pengunjung mau pun komentar dari kita sendiri atau admin.
Cara membuat recent comment di blog ini maksudnya adalah menampilkan komentar terakhir yang ada di blog kita. Ini salah satu widget favorit saya, kenapa karena memudahkan saya untuk memantau siapa saja yang berkomentar di blog saya. Selain itu menurut saya recent comment ini juga berfungsi untuk menarik perhatian pengunjung untuk masuk ke artikel yang sudah di komentari pengunjung lainnya dan ini saya rasa bisa juga di kategorikan dalam teknik seo.
Ok langsung saja Cara Membuat Recent Comment di Blog :
Masuk blogger > Design/Rancangan >> Page Element >> Add a Gadget >>HTML/Javascript
Kemudian pastekan script di bawah ini di dalam box HTML/Javascript
<script style="text/javascript" src="http://antigaptek.googlecode.com/files/recentcomment.js">
</script><script style="text/javascript">var numcomments = 5;var showcommentdate = true;var showposttitle = true;var numchars = 100;var standardstyling = true;</script> <script src="http://habib-it.blogspot.com/feeds/comments/default?alt=json-in-script&callback=showrecentcomments"></script>
Ganti tulisan berwarna merah antigaptek.com dengan alamat blog atau web anda dan terakhir lihat hasilnya.

Author Image

About Ahmad Habibullah
Soratemplates is a blogger resources site is a provider of high quality blogger template with premium looking layout and robust design